Notification

×

Kategori Artikel

Cari Artikel

Iklan

Iklan

Indeks

Pasang Flash di Blog

22 October 2013 | 18:16 WIB Last Updated 2023-02-21T05:25:11Z

cara pasang flash di blogPasang Flash – Anda memiliki file flash ( .swf ) yang ingin memasangnya di blog? Bingung tidak tau caranya? Ok.. kali ini saya ingin kembali berabagi dengan Anda tentang bagaimana cara pasang flash di blog. Tulisan ini sebenarnya sudah pernah saya ulas dulu, namun karena hilang saya tulis lagi.

Upload Flash – Artikel ini masih ada hubungannya dengan postingan sebelumnya tentang cara upload file swf. Disana Anda bisa menemukan cara upload file swf di hosting gratisan up2share.com. Tapi sayang, sekarang up2share.co sepertinya telah ditinggalkan pemiliknya. Sehingga kita perlu mencari SWF Host  lain untuk upload file flash .swf.

Pasang flash di blog

Hosting lain yang bisa kita manfaatkan yaitu ximg.us. Di ximg.us ini untuk upload dan mendapatkan linknya sangat simple. Berikut ini salah satu animasi yang saya pasang di blog Cahborneo.Com ini sekaligus sebagai bukti kepada Anda bahwa hosting ximg.us bisa kita manfaatkan.

Cara pasang flash

Berikut ini akan saya share cara mudah pasang flash di blog dengan memanfaatkan hosting gratisan. Silahkan ikuti langkah-langkah berikut:

  1. Buka website free hosting file ximg.us
  2. Klik Browse lalu cari file flash ( .swf ) yang ingin Anda pasang di blog
  3. Klik Tombol Upload dan tunggu sampai muncul “Uploaded Succesfully
  4. Copy link yang ada dibawahnya
  5. Copy juga source kode yang berfungsi memanggil file swf. Silahkan download Flash Souce Code disini
  6. Login ke blog Anda lalu pasang dimana Anda inginkan
  7. Preview untuk melihat hasilnya.

Video tutorial cara pasang flash di blog

Jika Anda masih bingung, mungkin video dibawah ini akan sedikit membantu Anda dalam masalah pasang flash di blog ini.

Bagaimana, mudah bukan pasang flash di blog? Namun bila Anda masih ada yang ingin ditanyakan tentang Shockwave Upload atau belum dipahami pada uraian dan video diatas, silahkan berkomentar dibawah ini.

×
Terbaru Download
IDM 6.41 Build 7 full terbaru 2023